Berpeluh dan tak pernah menyerah Tak pernah mengeluh dan tak pernah mengalah Kita singsingkan lengan baju kepalkan tangan Kita hadapi kebodohan TAU DIRI, BEKAL DIRI, dan BISA JAGA DIRI Hantam KETIDAKPASTIAN DIRI, PENGECUT bukanlah JATI DIRI YANG SEJATI Tunjukkan pada dunia kita adalah manusia yg harus DIPUJI Bulatkan tekad untuk saling menjaga Dan rangkulah yg tak tau arah Dan buka botol minuman dan mari kita BERSULANG "WE ARE OUTSIDER"

Senin, 19 Maret 2012

MAWAR MERAH YANG MENGHITAM

Langit mendung menutupi
Hujan
deras membasahi pipi
Sebuah
titik penyesalan dan sebutir air mata
Menetes
dalam dada
Merenggut
masa lalu dan hari esok
Ku
biarkan setan melempar dadu kehidupanku
Memegang
kartu As dalam jiwa ku
Membaca
garis tangan dan menjadi nahkoda dalam hati
Cinta
ku telah mati
Impianku
mulai rapuh
Mawar
merah yg kini menghitam
Melumuri
gelisah dan kesombongan
Ku
menangis dan kau tertawa
Kau
berikan cinta
Kau
berikan neraka
Lagu
punk rock dan sebotol wiski
Memeluk
erat keangkuhan hati
Dan setan pun ikut menari

Tidak ada komentar:

Posting Komentar